Wisata Nusa Penida: Bali Kedua Indonesia

ambar

Mau wisata di pulau Nusa Penida? Atau pasti banyak di antara kawan-kawan semua penasaran dengan Nusa Penida? Di mana itu? Dan apa saja keindahannya?

Nusa Penida merupakan salah satu tempat wisata yang menjadi daya tarik wisatawan. Nusa Penida sendiri merupakan salah satu pulau yang ada di antara pulau Bali dan Pulau Lombok. Bisa kebayang kan, bagaimana indahnya Nusa Penida jika ada di antara pulau tersebut.

Baca juga: Tutorial editing picsart, capcut dan lainnya

Di Nusa Penida, kalian bisa berwisata dengan murah dan meriah. Tentunya, murah ini disesuaikan budget ya, karena gak semua orang memiliki budget yang sama. Hehe.

Di kelilingi pantai laut yang indah, membuat Nusa Penida sendiri memiliki tempat wisata yang ajib dan keren-keren. Diantara tempat wisata keren nan aduhai tersebut adalah Angel's Billabong, Broken Beach, Crystal Bay Beach, Kelingking beach, Peluang Cliff, Atuh Beach, Diamond Beach Nusa Penida, Raja lima Nusa Penida, Tree House Nusa Penida, Broken Beach. Selain itu, ada juga wisata Snorkeling di bawah laut.

Baca juga: 5 Pantai Pasir Putih Populer di Jepara Jawa Tengah

Gimana, kawan? Udah tertarik? 

Tak perlu khawatir, di Nusa Penida ini ada banyak tour travel yang siap memanjakan wisatawan untuk menikmati keindahan pulau tersebut. Ada banyak paket tour yang ditawarkan. Dari one day tour, one night tour, one day tour snorkeling, 2 Day + 1 Night Tour, 2 Days - 1 Night, 2 Day + 1 Night Tour + Snorkeling, 2 Days - 1 Night 

Tips berwisata di Nusa Penida

Agar tidak kecewa untuk tour di Nusa Penida, ambarisna.com punya beberapa tips yang bisa wisatawan jalani, diantaranya:

1. Pastikan sesuai dengan budget yang anda miliki.

2. Gunakan tour travel yang terpercaya.

3. Pastikan jadwal/roundown acara yang disediakan tour travel

4. Cek dan recek kebutuhan dan keperluan saat berwisata

5. Gunakan Paket Wisata yang bisa disesuaikan dengan rencana perjalanan anda

6. Pilih tourguide yang Profesional

Demikian itu yang dapat kami bahas dari Paket Wisata Nusa Penida: Bali Kedua milik Indonesia. Jangan lama-lama, Sob! Gaskeun!

Posting Komentar

Cookie Consent
Kami menyajikan cookie di situs ini untuk menganalisis lalu lintas, mengingat preferensi Anda, dan mengoptimalkan pengalaman Anda.
Oops!
Sepertinya ada yang salah dengan koneksi Anda. Harap sambungkan dan mulai menjelajah lagi.
AdBlock Detected!
Kami mendeteksi Anda menggunakan adblocking di browser Anda.
Pendapatan yang kami peroleh dari iklan digunakan untuk mengelola situs web ini, kami mohon Anda memasukkan situs web kami ke 'whitelist' di adblocking Anda.
Site is Blocked
Sorry! This site is not available in your country.
close