Tryout Soal (F) PPPK Kompetensi Manajerial

ambar
Soal Ulangan

Kerjakan soal di bawah ini!


11. Anda di utus oleh pimpinan kantor anda bertugas ke sebuah daerah yang tidak punya fasilitas teknologi informasi yg memadai, dan daerah tersebut memiliki masyarakat yang tidak paham teknologi informasi dan sebagian masyarakat meyakini bahwa pembangunan teknologi informasi belum begitu penting, sementara atasan anda membenkan tugas tersebut kepada anda sebagai tuntutan program yang mesti dilaksanakan, langkah anda adalah...
A. Mengedukasi masyarakat tersebut tentang perkembangan ICT saat ini penting bagi masyarakat indonesia.
B. Berkordinasi dengan kepala desa dan masyarakat setempat untuk membangun infrastruktur meskipun masyarakar masih bingung
C. Membangun infrastruktur IT yang memadai untuk di gunakan masyarakat desa lalu kemudian mengadakan pelatihan pelatihan khusus
D. Menghormati kebudayaan daerah di desa tersebut bahwa bhineka tunggal ika penting, IT di desa tersebut belum terlalu bermanfaat bagi masyarakat sekitar.
E. Melaporkan kepada atasan kantor anda yang sebenamya bahwa kondisi desa tersebut belum siap untuk dibangun infrastruktur teknologi informasi.

12. Anda ditugaskan di daeran yang punya kebudayaan berbeda dengan anda, teman satu tim juga punya latar belakang yang berbeda dengan anda. Lalu sikap anda?
A. Menganggap perbedaan bukan masalah
B. Berusaha memahami perbedaan tersebut
C. Memandang perbedaan dalam mengerjakan tugas
D. Biasa saja karena perbedaan itu pasti ada di setiap kelompok
E. Mencoba berbaur agar perbedaan tidak menjadi masalah di dalam kelompok

13. Jika anda ditugaskan dalam pelayanan disuatu daerah yang anda belum terlalu bisa dengan bahasa daerah tersebut dan menemui ada seseorang yang meminta informasi dan anda padahal orang _ tersebut menggunakan bahasa campuran. apa yang anda lakukan....
A. melayani orang tersebut menggunakan bahasa daerah tersebut dengan terbata bata
B. melayani orang tersebut dengan berusaha menggunakan bahasa daerahnya
C. dengan melayaninya menggunakan bahasa resmi negara
D. meminta bantuan staf lain untuk menemuinya
E. melayaninya dengan menggunakan bahasa tubuh atau isyarat

14. Jika anda ditugaskan atasan untuk menghadiri rapat yang didalamnya banyak konsultan konsultan yang besar dan anda duduk satu meja bersama mereka, apa yang akan anda lakukan.....
A. A.duduk sambil berbincang mengenai bisnis yang sedang dilaksanakan dan menukar pengalamannya
B. duduk dan mencoba memahami pembicaraan mereka supaya tau apakan ada celah untuk bekerja sama
C. C.menunggu sebentar supaya mereka menyapa saya terlebin dahulu agar mereka mempunyai_inisiatif untuk bekerjasama dengan saya
D. mengajak bicara kepada mereka dan langsung mengajaknya untuk bekerja sama
E. E.mencatat hal hal yang penting supaya pengalaman mereka bisa diterapkan untuk mengembangkan perusahaan saya

15. Kerja keras dan cermat merupakan wujud upaya untuk menjadin pribadi yang bermanfaat bagi organisasi. Berkaitan dengan hal ini tersebut, saya tidak suka.......
A. Bekerja dengan standar hasil yang tinggi
B. Pekerjaan yang menumbuhkan kreatifitas baru
C. Pekerjaan yang memecah belah kekompakan
D. Pekerjaan yang menantang
E. Bekerja tanpa mengenal lelah dan pamrih

16. Saya diperintahkan oleh pimpinan untuk melanjutkan studi di provinsi lain atas biaya kantor. Saat ini saya baru dikaruniai seorang bayi yang masih membutuhkan perhatian saya. Keputusan saya adalah........
A. Menolak perintah tersebut
B. Menerima perintah dengan konsekuensi mengikutkan keluarga merupakan tanggung jawab saya
C. Menerima perintah tersebut dengan permohonan agar keluarga dapat ikut saya dengan tambahan biaya hidup
D. Menolak perintan tersebut, tetapi mohon kebijakan pimpinan jika ada kesempatan lagi saya dapat diikutkan
E. Menerima tawaran tersebut dengan berat hati meninggalkan keluarga

17. Saya harus menyelesaikan tugas dengan cepat karena tugas tersebut telah dibatasi waktu pengerjaannya oleh atasan di kantor. Beliau memberikan batas waktu, yaitu hari Jumat dalam minggu ini. Saya akan ...
A. Meminta perpanjangan waktu sekitar satu atau dua hari apabila ada tugas lain dan kantor yang menumpuk yang dikerjakan dalam waktu bersamaan.
B. Menyelesaikan tepat waktu pada han Jumat, maksimal di akhir jam kerja kantor.
C. Mencoba menyelesaikannya di hari Kamis jika memungkinkan.
D. Menegosiasikan batas waktu yang ditetapkan oleh atasan dengan baik-baik agar tidak terlalu memberatkan dan buru-buru
E. Meminta tolong rekan lain agar tidak terlambat mengumpulkan tugasnya

18. Situasi berikut yang menggambarkan ciri Saya adalah
A. Saya orang dibalik layar.
B. Saya tidak suka memulai konflik dengan orang lain.
C. Saya merasa tidak enak jika harus memotivasi orang lain.
D. Saya selalu bisa menjadi pemimpin bahkan dalam situasi yang baru sekalipun.
E. Saya merasa nyaman jika dapat bekerja tanpa menonjolkan din sebagai pemimpin

19. Atasan yang saya sukai adalah yang ....
A. Sangat disiplin dan selalu meminta saya menunggu keputusan yang diambilnya sebelum suatu pekerjaan dilaksanakan
B. Suka menanyakan pendapat dan ide dari bawahan sebagai bahan masukan untuk suatu pekerjaan yang dilakukannya
C. Senantiasa mendelegasikan wewenangnya pada bawahan
D. Tidak terlalu membantu bawahan menyelesaikan tugas, namun sebaliknya berharap saya mampu menyelesaikan pekerjaan tanpa sering berkonsultasi kepadanya
E. Selalu member petunjuk yang jelas atas pekerjaan yang akan bawahan kerjakan

20. Menjelang Hari Raya Idul Fitri supermarket dipenuhi oleh pembeli, sehingga kasir sangat antre. Kebetulan pada saat itu Anda buru-buru dan mendapat antrian ke empat. Pada saat akan tiba giliran Anda ada seorang kakek- kakek yang hanya membeli air mineral dan meminta didahulukan ke kasir karena sedang ditunggu cucunya di luar. Apa yang akan Anda lakukan terhadap kakek tersebut sementara dibelakang Anda masih ada enam orang lagi yang juga mengantri dan si kasir bingung mau berbuat apa ?
A. Membiarkan kakek tersebut dilayani dengan rasa jengkel karena ketidakdisiplinanya
B. Menegur kakek tersebut untuk ikut mengantri di belakang
C. Mempersilahkan kakek tersebut dan memohon pengertian antrian dibelakang Anda
D. Meminta kasir untuk melayani kakek setelah Anda dengan alasan Anda juga buru- buru
E. Meminta kasir untuk melayani sesuai dengan antrian

Posting Komentar

Cookie Consent
Kami menyajikan cookie di situs ini untuk menganalisis lalu lintas, mengingat preferensi Anda, dan mengoptimalkan pengalaman Anda.
Oops!
Sepertinya ada yang salah dengan koneksi Anda. Harap sambungkan dan mulai menjelajah lagi.
AdBlock Detected!
Kami mendeteksi Anda menggunakan adblocking di browser Anda.
Pendapatan yang kami peroleh dari iklan digunakan untuk mengelola situs web ini, kami mohon Anda memasukkan situs web kami ke 'whitelist' di adblocking Anda.
Site is Blocked
Sorry! This site is not available in your country.
close